Website Resmi Sejahtera Buana Trada Riau

Berita

Kumpulan informasi terbaru dari Suzuki hingga tips dan trik berkendara ada disini.

    Banner Image Mobile Banner Image

    Cara Aman Membersihkan Noda Lumpur di Mobil

    Noda lumpur yang menempel di bagian luar atau interior mobil bisa menjadi masalah yang mengganggu dan mengurangi estetika kendaraan Anda. Cara membersihkan noda lumpur di mobil juga tidak selalu mudah.

    Anda memerlukan perhatian khusus agar tidak merusak permukaan mobil. Berikut adalah beberapa cara aman untuk membersihkan noda lumpur pada mobil Anda.

    5 Cara Membersihkan Noda Lumpur di Mobil

    Lumpur sebenarnya tidak begitu membahayakan estetika mobil. Berbahaya jika Anda salah cara pembersihannya. Berikut ini cara aman untuk membersihkan lumpur yang menempel pada mobil:

    • Biarkan Lumpur Kering Terlebih Dahulu

    Sebelum mencoba membersihkan noda lumpur, biarkan terlebih dahulu lumpur tersebut mengering. Menggosok atau membersihkan lumpur saat masih basah bisa membuat noda semakin menyebar dan sulit dihilangkan.